Minggu, 19 Februari 2017

dampak gempa, bumi

Setelah terjadi gempa pasti akan menimbulkan berbagai dampak, diantaranya :
  1. Dampak Primer
  • Getaran kuat
  • Terjadi patahan di permukaan bumi
a
2. Dampak Sekunder
  • Terjadi Longsor
Longsor
  • Bangunan Roboh
Bangunan Roboh
  • Terjadi Tsunami
Tsunami
  • Kebakaran
kebakaran
3. Dampak Tertier
  • Gangguan kejiwaan / trauma
gangguan jiwa
  • Timbulnya wabah penyakit
wabah penyakit
  • Kerawanan ekonomi sosial
  • Terjadi kerusakan lingkungan
kerusakan lingkungan
Selain dampak negatif gempa juga memiliki dampak positif.
Dampak positif gempa bumi meliputi :
  1. Para ahli dapat membuat struktur perut bumi, karena hanya gelombang gempa yang dapat menerobos lubang perut bumi dengan cara menelurusuri jalur datangnya gempa.
  2. Para ahli bisa mengetahui letak sumber minyak bumi.
  3. Tektonisme akan membentuk relief bumi yang baru
  4. Tektonisme dapat mengangkat mineral tambang ke permukaan bumi.
  5. Vulkanisme dapat menghasilkan mineral-mineral baru yang berguna buat kelangsungan hidup makhluk di bumi.
  6. Vulkanisme dapat menghasilkan bahan bangunan seperti batu, pasir dan sebagainya.
  7. Vulkanisme dapat menghasilkan tanah vulkanis yang subur yang sangat berguna untuk berbagai macam tanaman.
  8. Vulkanisme dapat menghasilkan sumber panas bumi (geothermal)
  9. Seisme dapat digunakan untuk mendeteksi keberadaan barang tambang tertentu.

Selasa, 07 Februari 2017

teks negosiasi bahasa indonesia

Kegiatan negosiasi tidak lepas dari kehidupan manusia sehari-hari, mulai dari negosiasi bisnis, jual beli, di sekolah, lingkup masyarakat, keluarga, pengusaha dan pihak bank, dan lainnya. Nah disini Yuksinau.com akan memberikan contoh teks negosiasi dengan strukturnya.

Teks negosiasi mempunyai ciri yang sangat menonjol yaitu bisa mencari jalan penyelesaian dari masalah yang dihadapi dan menghasilkan keputusan yang saling menguntungkan atau dengan tujuan mendapatkan kata sepakat.
Dengan melakukan negosiasi kita bisa memperoleh manfaatberupa terciptanya jalinan kerjasama antara institusi, badan usaha atau pun perorangan dalam suatu kegiatan atau usaha dengan dasar saling pengertian.
Kita bahas singkat contohnya dibawah ini, ingat ya! ada 7 struktur yang membangun teks negosiasi meliputi: Orientasi, Permintaan, Pemenuhan, Penawaran, Persetujuan, Pembelian, Penutup.

6 Contoh Teks Negosiasi SINGKAT

1. Contoh Teks Negosiasi Jual Beli
Berikut ini contoh tentang jual beli antara penjual dan pembeli laptop:
Pembeli: "Mas saya ingin beli laptop DELL INSPIRON, apakah disini ada?"
Penjual: "Ada mas, ini mas, ada beberapa pilihan warna"
Pembeli: "Berapa harganya mas untuk yang warna abu-abu ini?"
Penjual: "Semua warna harganya sama, RP 13.150.000"
Pembeli: "Harganya boleh kurang enggak mas?"
Penjual: "Paling pas nya RP 12.689.000"
Pembeli: "Boleh dikurangi lagi enggak mas?"
Penjual: "Wah, harga segitu rasanya tidak bisa nak."
Pembeli: "Baiklah mas mas, saya setuju, ini uangnya"

2. Negosiasi Antara Pengusaha dan Pihak Bank
Kami lengkapi contoh teks negosiasi ini dengan struktur nya:

Struktur:
1-3     : orientasi
4-6     : pengajuan
7-12   : penawaran
13-16 : persetujuan
17-19 : penutup
Pengusaha: "Selamat siang"
Pihak bank: "Selamat siang, ada yang bisa saya bantu?"
Pengusaha: "Iya, saya ingin bertemu dengan kepala bagian kredit"
Pihak bank: "Baik, mari saya antar menuju kepala bagian kredit"
Pengusaha: "Jadi begini pak, saya niatnya akan mengembangkan usaha, maka dari itu saya akan mengajukan kredit"
Pihak bank: "Berapa jumlah uang yang dibutuhkan untuk usaha yang bapak ingin kembangkan?
Pengusaha: "Saya butuh uang sebenar 300 juta. Bisakah saya mendapatkan pinjaman dengan jumlah tersebut?
Pihak bank: "Maaf sebelumnya, tetapi kan jumlah pinjaman bapak terlalu besar. Bagaimana jika pihak bank memberi 200 juta?
Pengusaha: "Tidak bisa lebih dari itu pak? saya kan nasabah lama di bank ini"
Pihak bank: "Baiklah, bapak saya beri 220 juta. Bagaimana pak?"
Pengusaha: "Tolong dilebihkan lagi pak, saya membutuhkan lebih banyak uang untuk mengembangkan usaha"
Pihak bank: "Baiklah, maksimal bank hanya bisa memberi pinjaman sebesar 250 juta"
Pengusaha: "Oke, bisa saya ambil kapan uangnya?"

Pihak bank: "Kalau bapak setuju uang 250 juta bisa dicairkan secepatnya"
Pengusaha: "Iya saya setuju, kemudian bagaimana lagi?"
Pihak bank: "Pihak bank akan memberikan pelayanan terbaik"
Pengusaha: "Oke terima kasih atas kerjasamanya, saya permisi dahulu pak"
Pihak bank: "Sama-sama pak, selamat siang"
Pengusaha: "Selamat siang" (Keluar dari ruang kepala bagian kredit)

3. Contoh Teks Negosiasi Kehidupan Sehari-hari
Selanjutnya contoh teks negosiasi yang biasa di kehidupan sehari-hari, kali ini yaitu antara tukang ojek dengan calon penumpang. Inilah contohnya:

Calon Penumpang: "Bang, ke Pasar Wageberapa?"
Tukang Ojek: "10 ribu, mas"
Calon Penumpang: "Kok mahal amat bang, kan deket tuh disitu, 5 ribu aja ya"
Tukang Ojek: "Aduh, itu kemurahan, enggak nutup uang bensin atuh"
Calon Penumpang: "Iya deh iya bang, saya tambah 2 ribu biar jadi jadi 7 ribu ya, bagaimana?"
Tukang Ojek: "Tambah 1 ribu lagi deh, langsungcapcuss."
Calon Penumpang: "Okelah bang, saya setuju, antar saya ke pasar wage."

4. Contoh Teks Negosiasi di Lingkungan Keluarga
Contoh teks negosiasi berikut ini terjadi dilingkungan keluarga antara bapak dengan anaknya. Berikut ini contohnya:
Anak: "Pak, setelah lulus nanti saya ingin sekolah di SMA."
Bapak: "Kenapa di SMA nak? Padahal, bapak ingin kamu sekolah di SMK."
Anak: "Alasannya apa pak, kenapa bapak ingin supaya saya melanjutkan di SMK? "
Ayah: "Begini nak, di SMK itu lulusan nya bisa langsung masuk di dunia kerja."
Anak: "Jadi gampang dapat kerja ya pak? Kalau gitu iya deh saya setuju."
Ayah: "Bagus lah kalau kamu setuju, nanti kita pilih bareng SMK yang bagus."
Anak : "Siap pak"

5. Negosiasi Pemecahan Konflik Jual Beli Mobil
Kemudian contoh teks negosiasi singkat pemecahan konflik antara pembeli mobil dengan penjual mobil.
Pembeli: "Selamat siang pak"
Penjual: "Selamat siang, Silahkan duduk. Apakah benar ini dengan saudara Slamet?"
Pembeli: "Benar pak, saya yang menghubungi bapak tadi pagi"
Penjual: "Baik, langsung ke intinya saja, benarkah saudara tertarik dengan mobil yang di iklankan di OLX?
Pembeli: "Iya benar pak, dari foto yang ditampilkan saya tertarik ingin melihat fisik asli mobil tersebut secara dekat, sebab berdasarkan foto yang saya lihat kelihatannya mobil bapak masih dalam keadaan bagus"
Penjual: "Iya benar, mobil itu saya beli 2 tahun lalu, kondisinya masih sangat bagus. Saya menjual karena ingin menggantinya dengan mobil baru"
Pembeli: "Apa alasan bapak mengapa mobilnya ingin diganti?, apakah mobil tersebut sudah mengalami kerusakan?"
Penjual: "Bukan itu alasannya, saya ingin mengganti dengan mobil baru karena mobil itu terlalu kecil untuk keluarga saya."
Pembeli: "Oh begitu, berapa harganya pak?
Penjual: "150 juta, bisa nego"
Pembeli: "Wahh kok mahal pak?"
Penjual: "Bisa nego"
Pembeli: "100 juta bagaimana pak?"
Penjual: "125 juta pas, bagaimana?
Pembeli: "110 juta deh pak, bagaimana?"
Penjual: "Tidak mas, 125 sudah mentok"
Pembeli: "Baiklah, saya setuju"
Penjual: "Baik, terimakasih"
Pembeli: "Oke terimakasih kembali"

6. Contoh Teks Negosiasi di Sekolah
Contoh terakhir teks negosiasi singkat yaitu di lingkungan sekolah. Negosiasi antara wali kelas dengan ketua kelas berkaitan dengan rencana study wisata. berikut ini:
Wali Kelas: "Anto, bagaimana rencana Study Wisata ke Jawa Timur Park, apakah semua anggota kelas setuju?"
Ketua Kelas: "Saya sudah berbicara dengan mereka bu, cuma ada usulan study wisata nya diganti ke Pantai Kuta aja bu."
Wali Kelas: "Wah, kenapa pada minta seperti itu?"
Ketua Kelas: "Karena sekolah kita sudah sering ke Jawa Timur Park bu. Sedangkan, Pantai Kutabelum pernah sama sekali."
Wali Kelas: "Tapi ibu sudah bicarakan rencana ini ke bapak kepala sekolah dan beliau sudah setuju"
Ketua Kelas: "Iya bu, tetapi jika ke rencana semula sepertinya banyak teman-teman yang tidak ikut"
Wali Kelas: "Aduh bagaimana yah, padahal ibu sudah mempersiapkan semuanya."
Ketua Kelas: "Begini saja bu, biar saya dan teman-teman yang menghadap ke kepala sekolah dan membicarakan tentang rencana study ke Pantai Kuta."
Wali Kelas: "Baiklah kalau begitu, secepatnya kamu bicara dengan beliau, laporkan ke ibu hasilnya".
Ketua Kelas: "Baik bu."

Itulah contoh teks negosiasi yangYuksinau.com ambil dari beberapa sumber dan tidak lupa sudah kami edit ulang sesuai dengan karakteristik penulis.

TRIGONOMETRI KELAS X SMA/SMK Sederajat

TRIGONOMETRI KELAS X SMA/SMK Sederajat


A.     Ukuran Sudut
1.       Ukuran Derajat
Besar sudut dalam satu putaran adalah 360°. Berarti 1°= 1/360 putaran. Ukuran sudut yang lebih kecil dari derajat adalah menit ( ‘ ) dan detik ( “ ).
Hubungan ukuran sudut menit, detik, dan derajat adalah:


2.       Ukuran Radian
Satu radian adalah besar sudut pusat busur lingkaran yang panjangnya sama dengan jari-jari.





3.       Hubungan Derajat dengan Radian
Untuk mengubah sudut sebesar �� ke dalam satuan radian, menggunakan rumus:

Dan untuk mengubah sudut sebesar X radian ke dalam satuan derajat, menggunakan rumus:



Contoh Soal

1.       Nyatakan sudut 0,65 radian dalam satuan derajat!
Jawab :


2.       Nyatakan sudut 154° ke satuan radian!
Jawab:


3.       Suatu lingkaran memiliki panjang busur 15 cm dan dengan sudut pusat 45°, carilah jari-jari lingkaran tersebut!
Jawab:
Kita harus merubah ��= 45° ke dalam bentuk radian.



B.     Perbandingan Trigonometri pada Segitiga Siku-Siku
Perhatikanlah gambar berikut!



Jika dipandang dari sudut ��, maka sisi BC disebut sisi depan, sisi AB disebut sisi samping, dan sisi AC disebut sisi miring.
Jika sisi AB = x, sisi BC = y, dan sisi AC = r, maka


Contoh soal
1.       Perhatikan gambar berikut!



Diketahui panjang AC = 9 cm, dan panjang AB = 12 cm, dengan sudut b = ��. Tentukan nilai dari sin ��, cos ��, dan tan ��!

Pemecahan:



2.       Jika sin 15°= y. Tentukan nilai trigonometri berikut dalam y!
a.       Cos 15°
b.       Tan 15°
c.       Sin 75°
d.       Cos 75°
e.       Tan 75°
f.        Cosec 15°
g.       Cotan 75°
h.       Sec 75°

Pemecahan:





a.       Cos 15°

b.       Tan 15°


c.       Sin 75°

d.       Cos 75°

e.       Tan 75°

f.        Cosec 15°

g.       Cotan 75°


h.       Sec 75°

3.       Jawablah pertanyaan berikut!
a.       Diketahui  , tentukanlah nilai dari sin α, tan α, dan cosec α!

b.       Tentukan nilai dari


Pemecahan:



a.       Diketahui  
b.       Nilainya adalah



C.     Perbandingan Trigonometri Sudut Berelasi
Dalam satu putaran, yaitu 360°, sudut dibagi menjadi empat relasi, yaitu:
1.       Kuadran I            : 0°≤ α ≤ 90°
2.       Kuadran II          : 90° < α ≤ 180°
3.       Kuanran III        : 180° < α ≤ 270°
4.       Kuadran IV         : 270° < α ≤ 360°

Perhatikan gambar berikut!




1.       Perbandingan Trigonometri Sudut di Kuadran I


Pada  AOC, berlaku:



Pada ∆ BOC, berlaku:



2.       Perbandingan Trigonometri Pada Sudut Kuadran II




Pada  AOC, berlaku: Î± = 180°- ��


3.       Perbandingan Trigonometri Pada Sudut Kuadran III



Pada  AOC berlaku:  AOP = Î±



4.       Perbandingan Trigonometri Pada Sudut Kadran IV
sin (360° - ��) = - sin ��
cos (360° - ��) = cos ��
tan (360° - ��) = - tan ��
cosec (360° - ��) = - cosec ��
sec (360° - ��) = sec ��
cotan (360° - ��) = - cotan ��
5.       Perbandingan Trigonometri Untuk Sudut Diatas 360° atau Sudut Negatif
a.       Perbandingan Trigonometri Untuk Sudut Diatas 360°
Sin (k × 360° + ��) = sin ��
Cos (k × 360° + ��) = cos ��
tan (k × 360° + ��) = tan ��
cosec (k × 360° + ��) = cosec ��
sec (k × 360° + ��) = sec ��
cotan (k × 360° + ��) = cotan ��
Keterangan:
k = banyaknya putaran, dengan nilai k adalah bilangan bulat positif.

b.       Perbandingan Trigonometri Sudut Negatif
Sin (- ��) = -sin ��
Cos (-��) = cos ��
tan (-��)  = -tan ��
cosec (-��) = -cosec ��
sec (-��) = sec ��
cotan (-��) = -cotan ��

Contoh Soal
1.       Nyatakan sudut berikut kedalam perbandingan trigonometri sudut lancip positif!
a.       Sin 175°
b.       Cos 325°
c.       Sec (-225°)
d.       Tan 780°
e.       Sin 3500°

Pemecahan:



2.       Diketahui sin 35° = 2k, nyatakan trigonometri sudut berikut dalam k!
a.       Sin 55°
b.       Cos (-215°)
c.       Tan 125°
d.       Cosec 935°
e.       Sin 665°


Pemecahan:





D.    Persamaan Trigonometri sin x = sin α, cos x = cos α, dan tan x = tan α
1.       Jika sin x = sin α, maka x = α + k . 360° atau x = (180° - α) + k . 360°
2.       Jika cos x = sin α, maka x = α + k . 360° atau x = (360° - α) + k . 360° = -α + k . 360°
3.       Jika tan x = tan α, maka x = α + k . 180°

Contoh Soal
1.       Tentukan himpunan penyelesaian dari persamaan trigonometri berikut!
a.       Sin x = sin ⅚ ��, 0 ≤ x ≤ 2��
b.       Tan x = tan ⅓��, 0 ≤ x ≤ 2��
c.       Cos x = cos 150°, 0° ≤ x ≤ 360°

Pemecahan:
a.       Sin x = sin ⅚ ��, 0 ≤ x ≤ 2��

Himpunan penyelesaian = {⅚ ,⅙��}
b.       Tan x = tan ⅓��, 0 ≤ x ≤ 2��

Himpunan penyelesaian={⅓�� ,4/3 ��}

c.       Cos x = cos 150°, 0° ≤ x ≤ 360°

Himpunan penyelesaian= {150°,210°}
2.       Tentukan himpunan penyelesaian dari persamaan trigonometri berikut!
a.       Sin x = cos 300°, 15°≤ x ≤ 360°
b.       Cos x = cotan 135°, 0°≤ x ≤ 360°
c.       Tan x = sin 0°, 180°≤ x ≤ 360°
d.       Cos 3x = cos 180°, 0° ≤ x ≤ 360°
e.       Sin (30°+x) = sin 75°, 0°≤ x ≤ 270°
f.        Sin (4x+38°) = sin 173°, 0° ≤ x ≤ 360°
g.       Tan x = ⅓√3, 0 ≤ x ≤ 2��

Pemecahan:
a.       Sin x = cos 300°, 15°≤ x ≤ 360°


Himpunan penyelesaian={30°,150°}
b.       Cos x = cotan 135°, 0°≤ x ≤ 360°


Himpunan penyelesainnya adalah {180°}
c.       Tan x = sin 0°, 180°≤ x ≤ 360°

Himpunan penyelesaian= {180°,360°}
d.       Cos 3x = cos 180°, 0° ≤ x ≤ 360°


Himpunan penyelesain={60°,180°, 300°}

e.       Sin (30°+x) = sin 75°, 0°≤ x ≤ 270°

Himpunan penyelesain={45°,75°}

f.        Sin (4x+38°) = sin 173°, 0° ≤ x ≤ 360°

Himpunan penyelesaian={33,75°; 82,25°; 123,75°; 172,25°; 213,75°; 262,25°; 303,75°; 352,25°}
g.       Tan x = ⅓ √3, 0 ≤ x ≤ 2��


Himpunan penyelesaian = {⅙��7/6 ��}

E.     Identitas Trigonometri
1.       Rumus Dasar

2.       Menentukan Identitas Trigonometri
a.       Ubah bentuk ruas kiri hingga sama dengan bentuk ruas kanan.
b.       Ubah bentuk ruas kanan hingga sama dengan bentuk tuas kiri.
c.       Kedua ruas diubah hingga didapat bentuk baru yang sama.
Contoh Soal
1.       Buktikan bahwa sec�� + tan2 �� = 2tan2��+1
2.       Buktikan bahwa sec Y – cos Y = sin Y . tan Y

Penyelesaian:
1.       sec�� + tan2 �� = 2tan2��+1
Ruas kiri
= tan2 �� + 1 + tan2 ��
= 2 tan2 ��+1
2.       sec Y – cos Y = sin Y . tan Y
bukti dengan mengubah ruas kiri

F.      Trigonometri Pada Segitiga Sembarang
1.       Aturan Sinus
Rumus:

Contoh soal
1)     Perhatikan gambar berikut!




Tentukan panjang dalam cm!
Penyelesaian:


2.       Aturan Cosinus
Rumus:
a= b2+c2 - 2bc cos ��
b2 = a2+c2 - 2ac cos ��
c2 = a2+b2 - 2ab cos ��

Contoh soal
1)     Perhatikan gambar berikut!


Tentukan panjang PR!
Pemecahan:
PR2 = RQ2 + PQ2 – 2RQPQ cos ∠ Q
PR2 = 172 + 302 – 2 . 17 . 30 cos 53°
PR2 = 289 + 900 – 1020 . ⅗
PR2 = 1189 – 612
PR2 = 577
PR = √577 = 24,02 cm

3.       Luas Segitiga
Rumus:
L = ½ ab sin ��
L = ½ bc sin ��
L = ½ ac sin ��

Contoh Soal
1.       Hitunglah luas ABCD berikut!

Pemecahan:
a.       Untuk ∆ BCD


Luas ∆ BCD = ½ BD.CD. sin ∠ D
Luas ∆ BCD = ½ . 18√2 . 12√6 . sin 30°
Luas ∆ BCD = ½ . 18√2 . 12√6 . ½ = ¼ . 216√12 = 108√3 cm2
b.       Untuk ∆ ABD



Luas ∆ ABD = ½ AD.BD. sin ∠D
Luas ∆ ABD = ½ . 18. 18√2 . sin 105°

c.       Luas ABCD
Luas ABCD = Luas ∆ BCD + Luas ∆ ABD
Luas ABCD = 108√3 cm+ 81√3 + 81 cm2
Luas ABCD = 189√3 cm+ 81 cm2
Luas ABCD = 327,35 + 81

Pengalaman Asistensi Mengajar di SMK N 02 Probolinggo

  ESSAY ASISTENSI MENGAJAR SMKN 02 PROBOLINGGO   Saya Arridlotun Nurushibyan yang diamanahi sebagai guru mata pelajaran CNC akan menceri...